Skip to main content

Posts

Showing posts from 2011

Arjuna and Karna, The Great Warriors

Karna and Arjuna are the prominent characters in Wayang. Wayang is a traditional drama portrayed in puppets or even can be the real human act as the characters in Wayang. An online dictionary defines wayang as a Javanese puppet drama that uses the shadows thrown by puppets manipulated rods against the translucent screen lit from behind. There are some forms of wayang, i.e, Wayang Kulit, Wayang Wong, and Wayang Golek. The story of wayang is taken from India. There are two main stories on it, they are Ramayana and Mahabarata. The story being played in Wayang tells us many things. Though not many people understand the language in as much as it uses the very old traditional language of Javanese, they can still read the books about it, listen to some interpreters or read the sequels from the internet. In the story of Wayang there are two characters that are remarkably dominant in Mahabarata, Arjuna and Karna. Arjuna and Karna are actually brothers, because they have the same mother but d...

How to Write a Good Application Essay for a Scholarship

How to Write a Good Application Essay for a Scholarship Dion E. Ginanto Winning a scholarship has become my rooted dream since I was teenagers. I was so proud and sometimes felt jealous knowing my neighbors got a scholarship from abroad. From that moment, I promised to try my best to win a scholarship from overseas. Soon after I graduated from college, I applied for some scholarships right away. In 2008, I applied for four different scholarships; ADS from Australia, Stuned from Neatherland, Aminef from The US, and ALA from Australia. Three months after I applied for those scholarships, I always opened my email hoping to get good news from one of the scholarship sponsors. However, none of the applications were approved. Although I was disappointed at my first trial, I kept trying in the following years. Then at last, on April 4, 2011, on my birth day, I received an email from USAID informing that I was one of the scholars who received a grant to study to the US. I couldn’t believe r...

BUKU SAYA, BARU TERBIT....

Jadi Pendidik Kreatif dan InspiratifDilihat 13 kali Penulis : Dion Eprijum Ginanto Penerbit : Jogja Bangkit Publisher Kategori Buku : Motivasi Tahun Terbit : 2011 ISBN : 978-602-98290-1 Ukuran : 15 x 23 cm Tebal : 120 halaman Harga : Rp 32.000,- Discount : 20% Discount Member : 30% Harga Diskon : Rp 25.600,- Sinopsis : Menjadi seorang pendidik atau pun guru adalah sebuag pilihan; pilihan jalan untuk menuju puncak gunung kesuksesan. Tapi sadarkah Anda jika pendakian menuju kesuksesan sangat rentan dengan penyekit yang menggerogoti jiwa para pendidik. Terlepas dari penyakit lahiriah, para pendidik juga harus waspada terhadap penyakit-penyakit tersebut diremehkan dan tidak segera diobati maka akibatnya akan sangat fatal. Yaitu dapat menimbulkan kematian; kematian profesioanal. Dalam buku ini, akan dipaparkan 10 jeni s penyakit yan biasa menjangkit para pendidik beserta obat penawarnya. Dari 10 penyakit serta obatnya tersebut, di antaranya: LESU VS JAMU KUAT (Lemah Sumbe...

Tips TOEFL iBT untuk yang Mau Tes Minggu Depan. OLEH: AIDILA PRADINI

(Berikut adalah tips menarik untuk mengikuti TEST TOEFL IBT, saya copy dan telah ijin kepada sang penulis, tulisan ini dapat dilihat di: http://aidillapradini.wordpress.com) SEMOGA BERMANFAAT YA......... Agustus tahun lalu saya sudah ikut tes TOEFL iBT. Waktu itu semuanya serba mepet, waktunya mepet, duitnya mepet, sehingga saya nggak bisa les untuk persiapan tes. Saya cuma punya seminggu untuk persiapan. Inilah beberapa tips persiapan TOEFL iBT dari saya, buat orang-orang yang cuma punya waktu seminggu, seperti saya dulu. 1. Gunakan buku latihan soal TOEFL iBT Daripada belajar grammar dan menghapalkan vocabulary, lebih baik latihan soal. Tesnya minggu depan loh! Menurut saya, TOEFL iBT itu sangat mirip dengan SPMB/SNMPTN. Latihan soal adalah kunci sukses. Buku latihan soal sangat penting supaya kita familiar dengan tipe-tipe soal yang akan keluar, terutama untuk bagian reading. Kita harus familiar dengan panjang artikel dalam soal dan tingkat kesulitannya. Saran saya, bacala...

KESURUPAN MASSAL, KUTUKANKAH?

Beberapa tahun terakhir ini kita dikejutkan dengan fenomena wewabahnya penyakit akut yang menyerang siswa-siswi di Indoneisa. Penyakit akut itu bukan disebabkan karena virus atau bakteri mematikan secara medis, namun penyakit itu bersifat gaib yaitu KESURUPAN. Sungguh nyiris memang, di era globalisasi saat ini malah kita dikejutkan dengan permasalahan yang identik dengan takhayul dan mistik. Yang lebih ironis adalah yang menjadi penderita kesurupan adalah mereka yang notabene orang berpendidikan setingkat SMP/SMA. Kesurupan tidak hanya menyerang satu daerah saja namun telah menyebar ke seluruh wilayah di Indonesia; dan dalam waktu bersamaan dapat terjadi di daerah yang berbeda. Menurut laporan media tahun 2007 dalam Ubeydi dan Abdul Kohar (2009), dalam satu bulan, peristiwa kesurupan pernah terjadi di empat kota secara berurutan: Yogyakarta (6/3), Surabaya (20/3), Banjarmasin (20/3), dan Bogor (21/3). Bahkan, di tahun 2008 ini, tiga peristiwa kesurupan terjadi di hari yang sama (25/11...

Pemuda dalam Menyongsong Jambi Sejahtera (Sebuah Ide Menyambut 17 Agustus) Dion Eprijum Ginanto*)

Ikon pembangunan dan kemajuan suatu bangsa adalah pemuda. Hampir seluruh sendi urat nadi perkembangan suatu negara terletak pada potensi pemudanya. Semakin tinggi kualitas pemuda, maka akan semakin mempercepat internsitas pembangunan. Begitu pentingnya pemuda presiden pertama Republik Indonesia pernah mengatakan dalam pidatonya bahawa berikan kepadanya sepuluh pemuda, maka ia akan merubah Negara ini. Kita pasti ingat peristiwa Rengas Dengklok. Peristiwa pengamanan Presiden Soekarna ke Rengas Dengklok oleh PEMUDA dengan tujuan mendesak kepada Soekarnao dan Hatta untuk memproklamirkan kemerdekaan RI. Hasil dari perjuangan dan desakan para pemuda saat itu mebuahkan hasil pada tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia melalui Soekarno dan Hatta mengumandangkan teks proklamasi yang hasilnya bisa kita rasakan sampai saat ini. Jumlah penduduk Indonesia menurut data BPS pusat, bahwa saat ini lebih dari 210 juta orang. Dari jumlah tersebut, kelompok yang dikategorikan generasi muda atau yang berusia ...

MEMBUNUH PUTRA NURDIN M. TOP DI BANGKU SEKOLAH Oleh: Dion Eprijum Ginanto*)

Di bulan ramadhan lalu, seluruh media memberikan berita yang mencengangkan. Gembong teroris asal Malaysia yang telah diburu pihak kepolisian Republik Indonesia akhirnya menghembuskan nafas terakhir di Solo; dalam baku tembak dengan aparat kepolisian Indonesia. Mayoritas bangsa Indonesia saat itu sangat bersuka cita atas terbunuhnya sosok yang pernah mengotaki beberapa rangkaian aksi bom bunuh diri di Indonesia. Belum lagi ditambah dengan beberapa hari lalu, Syaifuddin Zuhri dan M. Shahrir yang diduga sebagai komplotan Nurdin M. Top juga tewas dalam aksi penggerebekan Densus 88 di Ciputat. Namun demikian, rakyat Indonesia tidak boleh bangga dan puas begitu saja dengan pihak kepolisian atas prestasinya dalam membunuh teroris nomor wahid di Indonesia itu; karena meskipun Nurdin M. Top, dkk telah tewas, namun cepat atau lambat putra-putri penerusnya akan selalu ada. Oleh karenanya, sebelum embrio teroris kembali lahir maka salah satu langkah efektif adalah dengan membunuh keturunannya di ...

Peluang Menjadi Pengajar Bahasa Indonesia di Australia

Applications are now open for the 2012 school Language Assistant Program Balai Bahasa Indonesia Perth (Inc) in collaboration with the Consulate General of the Republic of Indonesia in Perth, and the Department of Education of Western Australia are now seeking participants in the 2012 Indonesian Language Assistant Program in Western Australia. The program is open to Indonesian citizens under the age of thirty years who have a degree in the areas of Indonesian or English language. The program will be held for a year, from January to December 2012. During the program, participants will teach and assist in Indonesian language classrooms in WA, promoting the Indonesian language teaching and learning program while serving as goodwill ambassadors to introduce Indonesian culture to enhance the bilateral relationship between Indonesia and Australia. For information on the program and application package download the following: Language Assistant Program Guidelines Language Assistant Progra...

Syahrini 300.000 Ketika Warga Menjerit Meminta Listrik

Syahrini 300.000 Ketika Warga Menjerit Meminta Listrik “ Syahrini pasti sudah punya anak dengan Anang, mereka jadi nikah kan om?” Aku sangat tertarik dengan kalimat ini. Kalimat yang tetap membuatku termotivasi, meski saat itu matahari tak kelihatan bersahabat, debu tak melihatku terhormat, anginpun tak sudi merapat, suara wallet yang semakin menyayat dan bau limbah yang terus menyengat. Kalimat Wanita penjual Bakso tentang kesimpulannya pada Sharini dan Anang akhirnya menyelamatkanku. Aku selamat, setelah sejam lebih lamanya aku tak berhasil mencari ide untuk membuat feature. Syahrini dan Anang, jelas-jelas sudah tak lagi menjadi pasangan duet. Bahkan Anang saat ini telah mempunyai pasangan duet yang baru selain berduet dengan putrinya sendiri, Aurel. Informasi begitu cepat berubah, wanita penjual bakso yang kuwawancarai dalam perburuan berita bahkan belum tahu siapa itu Ashanti. Wajar saja, karna terakhir kali ia nonton infotainment adalah 1 tahun lalu. Itupun ketika ia n...

PROFESIONALISME KEPALA SEKOLAH DALAM PERBAIKAN MUTU PENDIDIKAN

PROFESIONALISME KEPALA SEKOLAH DALAM PERBAIKAN MUTU PENDIDIKAN (Dion Eprijum Ginanto * Saat ini kita pasti bertanya-tanya apa yang menjadi sebab merosostnya kualitas pendidikan di Indonesia. Tentu banyak faktor yang mempengaruhinya, mulai dari kebijakan pemerintah tentang anggaran, kebijakan kurikulum, kemampuan manajerial menteri pendidikan, kemampuan manajeria kepala sekolah, kualitas guru dan siswa, kurangnya infrastruktur pendidikan, dll. Sudah pasti masing-masing faktor mempunyai hubungan satu sama lain. Salah satu faktor yang selama ini lepas dari perhatian masyarakat adalah dari bidang kemampuan manajerial/kepemimpinan kepala sekolah. Kepala sekolah sangat memiiki andil dalam upaya memperbaiki kualitas pendidikan di Indonesia. Damayanti (2008) menuliskan bahwa paradigma baru manajemen pendidikan dalam rangka meningkatkan kualitas secara efektif dan efisien, perlu didukung oleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas. Dalam hal ini, pengembangan SDM merupakan proses peni...

MIND MAP sebagai Alternatif Metode Pembelajaran Inovatif

Oleh Dion Eprijum Ginanto *           Dalam proses belajar mengajar, penggunaan metode pengajaran yang tepat akan sangat berpengaruh terhadap ketercapaian pemahaman murid. Tentunya semua metode pengajarn yang pernah diterapkan selama ini mempunyai kelebihan dan kekurangan. Terlepas dari semua itu, metode pengajaran yang sering diterapkan oleh guru-guru kita saat ini adalah cenderung untuk hanya mengaktifkan salah satu sisi otak sang murid saja. Karena pada hakekatnya otak manusia terbagi menjadi dua, yaitu otak kiri dan otak kanan.          Kedua belahan otak manusia ini memiliki tugas dan cara kerja yang berbeda. Otak kiri bekerja untuk hal-hal yang terkait dengan kata, angka dan daftar. Sementara otak kanan berkerja untuk hal-hal yang terkait dengan kesadaran, imajinasi, warna, keindahan. Sebagaimana dua kaki dan tangan, aktivitas manusia akan mudah dikerjakan bila kedua pasang organ tersebut bek...

SWOT ANALYSIS SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL DI JAMBI

SWOT ANALYSIS SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL DI JAMBI Oleh Dion Eprijum Ginanto, S.Pd Pemerintah dan/atau pemerintah daerah menyelenggarakan sekurang-kurangnya satu satuan pendidikan pada semua jenjang pendidikan untuk dikembangkan menajadi satuan pendidikan bertaraf internasional. (UU RI No. 20 Th 2003 Pasal 50 Ayat 3)           Petikan ayat di atas adalah yang menjadi sumber rujukan dan dasar dari pemerintah untuk berupaya menghadirkan sekolah bertaraf internasional (SBI) di Indonesia. Ketertinggalan mutu pendidikan di Indonesia ternyata membuat pemerintah terus berupaya mengupayakan untuk mengejar ketertinggalan dan minimal mamapu menyamakan dengan kualitas pendidikan internasional. Oelh sebab itu pemerintah mencoba untuk menciptakan minimal satu satuan pendidikan di setiap daerah di Indonesia yang bertraf internasional.          Isu sekolah Bertaraf Internasional ini menuai tanggapan yang bera...

HARI GURU DAN GURU HONORER

HARI GURU DAN GURU HONORER Oleh: Dion Eprijum Ginanto *) Tidak banyak orang yang tahu bahwa tanggal 25 November adalah hari guru di Indonesia. Memang peringatan hari guru ini tidak begitu istimewa di khalayak umum, karena tidak ditandai dengan hari libur nasional atau tanggal merah. Bahkan untuk kalangan guru sekalipun, pasti masih banyak dari mereka yang tidak mengetahui kapan hari guru di Indonesia diperingati. Saya berani memberi garansi jika ada questionnaire dan disebarkan kepada guru-guru di Indondesia, niscaya mayoritas dari mereka tidak tahu bahwa tanggal 25 November diperingati sebagai hari guru Indonesia. Hari guru bukan hanya diperingati di Indonesia saja, bahkan dunia dan setiap negara mempunyai hari yang berbeda untuk memberikan penghormatan kepada guru dengan menetapkan hari tertentu untuk merayakannya. Untuk dunia, hari guru diperingati setiap tanggal 5 Oktober. Bukan suatu hal yang berlebihan jika untuk turut memperingati hari guru di Indonesia, saya membuat tulis...