SEKILAS TENTANG PERTUKARAN PEMUDA
Dion Eprijum Ginanto
Indonesia sebagai salah satu negara di Asia Tenggara terletak di antara dua benua, Asia dan Australia, dan dua samudera yaitu samudera Indonesia dan Samudera Pasifik. Kondisi ini menuntut kepiawaian Indonesia untuk dapat menjalin hubungan yang apik antar Negara yang ada di sekitar Indonesia. Tentunya hubungan diplomatis antar Negara harus selalu ditingkatkan terutama untuk menciptakan keamanan kesejahateraan dan kemakmuran antar bangsa. Salah satu program yang telah dan sedang dilakukan oleh pemerintah Indoenesia dan beberapa Negara tetangga adalah dalam sector hubungan kepemudaan. Hubungan kepemudaan diakini dapat meningkatkan hubungan erat kedua Negara, hal ini dikarenakan pemuda yang menjadi duta bangsa kelak dikemudianhari akan menjadi pemimpin dan tidak mustahil untuk menjalin kerjasama lanjutan yang lebih erat dikemudian hari.
Beberapa Negara yang telah adan sedang mengadakan kerjasama pertukaran pemuda; di antaranya adalah: Australia, Kanada, Jepang + Negara-negara ASEAN, dan Malaysia. Masing masing Negara yang menjalin kerjasama di atas mempunyai keunikan dan keutamaan masing-masing.
1.2 Tujuan Kegiatan
a. Tujuan Umum
Untuk meningkatkan persahabatan dan saling pengertian antar bangsa
Memberikan kesempatan yang lebih luas kepada pemuda Indonesia dan pemuda Negara sahabat untuk saling mengenal lebih mendalam tentang kebudayaan, adat istiadat, sosial ekonomi dan memajukan pembangunan di kedua negara.
Untuk memperluas cakrawala pandang pemuda
b. Tujuan Khusus
Agar pemuda Indonesia lebih dewasa dalam berfikir dan bertindak
Meningkatkan rasa tanggung jawab atas kelaqngsungan hidup berbangsa dan bernegara
Mengembangkan pengalaman kerja yang diperoleh di Australia dalam proses perubahan.
PERTURAN PEMUDA DI JAMBI
Saat ini pertukaran pemumda ditangani oleh Dinas Pemuda dan Olahraga, setelah sebelumnya ditangani oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. Setiap tahun biasaya DISPORA JAMBI mengadakan tes saringan untuk kemudian dinobatkan sebagai duta Jambi ke negara-negara tujuan pertukaran pemuda. Tes saringan dari tahun ke tahun biasaya selalu bervariasi, namun pada intinya adalah tentang hal-hal berikut ini:
1. Tes Tertulis tentang: Bahasa Inggris, Pengetahuan Umum dan pengetahuan tentang negara yang akan dituju dalam pertukaran pemuda.
2. Tes Wawancara: Kemampuan berbahasa Inggris, Pengetahuan Daerah Jambi (Kesenian, bahasa, topografi, pemerintahan, dll), Pengetahuan Kepemudaan, dan Pengetahuan Internasional.
3. Tes Praktik Seni: Tarian, Alat Musik, Drama, Puisi, dll
4. Tes Fisik: Biasaya berlari keliling putar lapangan
1. Tes Tertulis
Bahasa Inggris:
• Structure/Grammar: missing words (e.g she is a .........tiful girl. Maka isinya adalah beau, atau all about grammar.
• Mengarang: Mengapa anda tertarik dengan program pertukaran pemuda, apabila anda terpilih apa yang akan anda kontribusikan untuk Jambi dan Indonesia. Dll
• Pertanyaan-pertanyaan tentang Negara yang akan dituju. Bukalah website tentang Negara-negara tujuan galilah informasi tentang seluk beluk Negara-negara tersebut.
2. TES wawancara
• Bahasa Inggris
1. Why should I choose you as a participant of this program?
2. What will you do if you succeeded to be a participant of this program?
3. What is your motivation to join this program?
4. What do you think about the terrorism?
5. What do you think about the tourism in Jambi and Indonesia?
6. If you are asked about Poititics, what will be your anxwer?
• Pengetahuan daerah (Jambi)
1. Ceritakan apa yang anda ketahui tentang Jambi
2. Sebutkan batas-batas wilayah Jambi
3. Sebutkan nama-nama Gubernur Jambi dari mulai terbentuknya Jambi hingga sekarang
4. Sebutkan nama-nama tarian daerah Jambi per masing-masing Kabupaten
5. Sebutkan potensi wisata masing-masing kabupaten di Jambi
6. Sebutkan Kabupaten dan kota di Propinsi jambi beserta ibukota dan kepala daerahnya saat ini.
7. etc.
• Pengetahuan Kepemudaan
1. Bagaimana menurut pendapat anda tentang kualitas pemuda di Indonesia saat ini?
2. Apakah anda setuju dengan demontrasi, jelaskan?
3. Menurut anda apa yang bisa diakukan pemerintah untuk mengatasi pengangguran di Indonesia?
4. Apakah saat ini anda tergabung dalam organsasi, apa saja?
5. Bagaimana cara mengatasi kasus penggunaan Narkoba di Jambi?
6. Bagaimana pendapat anda tentang AIDS di Jambi?
• Pengetahuan Umum
1. Bagaimana menurut anda tentang demokrasi di Indonesia?
2. Apa yang bisa anda katakan kepada orang barat jika anda ditanya dengan terorisme di Indonesia
3. Menurut Pendapat anda apa yang bisa pemerintah lakukan untuk mengatasi krisis dan kemiskinan di Indonesia
4. Apa yang anda ketahui tentang reformasi
5. dll
• Pengetahuan Internasional
1. Apa yang anda ketahui tentang: mis. Australia
2. Apa Ibukota Australia
3. Siapa Perdonan Mentri Australia saat ini
4. Apa batas-batas Australia
5. Apa suku asli, binatang asli, mata uang dan bahasa di Australia
6. Jika anda di terima apakah anda akan mampu menyesuaiakan dengan budaya di sana, makanan dan suhu udara di sana?
3. Tes Kesenian
Untuk tes kesenian tunjukkan sebanyak mungkin kemampuan dan talenta yang anda punyai. Akan lebih memberikan nilai plus jika Anda mampu menarikan tarian Jambi, tapi sebisa mungkain untuk tidak tarian Sekapur Sirih, karena di Jakarta tarian ini tidak akan terpakai. Carilah tarian Melayu Jambi yang bersifat ngebit dan bersemangat.
Bawalah juga alat musik yang anda bisa mainkan, jika anda pandai berpusi maka bawalah puisi kesayangan anda. Bersiapalah juga apabila anda tiba-tiba disuruh menyanyi, dan berakting.
4. Tes Fisik
Tes fisik biasanya dilaksanskan di akhir. Biasanya di hari ketiga atau ke dua. Siapkan fisik dan kesehatan, sebelum berangkat yakinkan bahwa anda sudah sarapan pagi dan ditambah minum susu atau suplemen agar fisik anda kuat. Jangan lupa untuk membawa minuman minimal 1 botol aqua besar. Yang paling penting membawa suplemen atau minuman ion karena fisik anda akan terkuras habis. Jangan terlalu tertekan dan rileks aja ketika tes fisik, karena jiak anda terlalu terporsir atau tertekan bisa-bisa anda pingsan.
Akhirnya, selamat mencoba untuk mengikuti tes. Jadilah duta Indonesia tahun ini, atau tahun depan atau tahun depannya lagi. Jangan pernah berputus asa jika anda gagal sekali atau dua kali daam mengikuti tes, karena saya ikut tes empat kali dan di kali ke empat baru saya sukses ke Australia. Jangan lupa untuk meminta bantuan pada Allah SWT. Jika sempat konsultasi juga ke alumni-alumni, GOOD LUCK.
SILAHKAN UNTUK BERTANYA, DAN BERKOMENTAR DI BLOG INI.
Dion Eprijum Ginanto
Indonesia sebagai salah satu negara di Asia Tenggara terletak di antara dua benua, Asia dan Australia, dan dua samudera yaitu samudera Indonesia dan Samudera Pasifik. Kondisi ini menuntut kepiawaian Indonesia untuk dapat menjalin hubungan yang apik antar Negara yang ada di sekitar Indonesia. Tentunya hubungan diplomatis antar Negara harus selalu ditingkatkan terutama untuk menciptakan keamanan kesejahateraan dan kemakmuran antar bangsa. Salah satu program yang telah dan sedang dilakukan oleh pemerintah Indoenesia dan beberapa Negara tetangga adalah dalam sector hubungan kepemudaan. Hubungan kepemudaan diakini dapat meningkatkan hubungan erat kedua Negara, hal ini dikarenakan pemuda yang menjadi duta bangsa kelak dikemudianhari akan menjadi pemimpin dan tidak mustahil untuk menjalin kerjasama lanjutan yang lebih erat dikemudian hari.
Beberapa Negara yang telah adan sedang mengadakan kerjasama pertukaran pemuda; di antaranya adalah: Australia, Kanada, Jepang + Negara-negara ASEAN, dan Malaysia. Masing masing Negara yang menjalin kerjasama di atas mempunyai keunikan dan keutamaan masing-masing.
1.2 Tujuan Kegiatan
a. Tujuan Umum
Untuk meningkatkan persahabatan dan saling pengertian antar bangsa
Memberikan kesempatan yang lebih luas kepada pemuda Indonesia dan pemuda Negara sahabat untuk saling mengenal lebih mendalam tentang kebudayaan, adat istiadat, sosial ekonomi dan memajukan pembangunan di kedua negara.
Untuk memperluas cakrawala pandang pemuda
b. Tujuan Khusus
Agar pemuda Indonesia lebih dewasa dalam berfikir dan bertindak
Meningkatkan rasa tanggung jawab atas kelaqngsungan hidup berbangsa dan bernegara
Mengembangkan pengalaman kerja yang diperoleh di Australia dalam proses perubahan.
PERTURAN PEMUDA DI JAMBI
Saat ini pertukaran pemumda ditangani oleh Dinas Pemuda dan Olahraga, setelah sebelumnya ditangani oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. Setiap tahun biasaya DISPORA JAMBI mengadakan tes saringan untuk kemudian dinobatkan sebagai duta Jambi ke negara-negara tujuan pertukaran pemuda. Tes saringan dari tahun ke tahun biasaya selalu bervariasi, namun pada intinya adalah tentang hal-hal berikut ini:
1. Tes Tertulis tentang: Bahasa Inggris, Pengetahuan Umum dan pengetahuan tentang negara yang akan dituju dalam pertukaran pemuda.
2. Tes Wawancara: Kemampuan berbahasa Inggris, Pengetahuan Daerah Jambi (Kesenian, bahasa, topografi, pemerintahan, dll), Pengetahuan Kepemudaan, dan Pengetahuan Internasional.
3. Tes Praktik Seni: Tarian, Alat Musik, Drama, Puisi, dll
4. Tes Fisik: Biasaya berlari keliling putar lapangan
1. Tes Tertulis
Bahasa Inggris:
• Structure/Grammar: missing words (e.g she is a .........tiful girl. Maka isinya adalah beau, atau all about grammar.
• Mengarang: Mengapa anda tertarik dengan program pertukaran pemuda, apabila anda terpilih apa yang akan anda kontribusikan untuk Jambi dan Indonesia. Dll
• Pertanyaan-pertanyaan tentang Negara yang akan dituju. Bukalah website tentang Negara-negara tujuan galilah informasi tentang seluk beluk Negara-negara tersebut.
2. TES wawancara
• Bahasa Inggris
1. Why should I choose you as a participant of this program?
2. What will you do if you succeeded to be a participant of this program?
3. What is your motivation to join this program?
4. What do you think about the terrorism?
5. What do you think about the tourism in Jambi and Indonesia?
6. If you are asked about Poititics, what will be your anxwer?
• Pengetahuan daerah (Jambi)
1. Ceritakan apa yang anda ketahui tentang Jambi
2. Sebutkan batas-batas wilayah Jambi
3. Sebutkan nama-nama Gubernur Jambi dari mulai terbentuknya Jambi hingga sekarang
4. Sebutkan nama-nama tarian daerah Jambi per masing-masing Kabupaten
5. Sebutkan potensi wisata masing-masing kabupaten di Jambi
6. Sebutkan Kabupaten dan kota di Propinsi jambi beserta ibukota dan kepala daerahnya saat ini.
7. etc.
• Pengetahuan Kepemudaan
1. Bagaimana menurut pendapat anda tentang kualitas pemuda di Indonesia saat ini?
2. Apakah anda setuju dengan demontrasi, jelaskan?
3. Menurut anda apa yang bisa diakukan pemerintah untuk mengatasi pengangguran di Indonesia?
4. Apakah saat ini anda tergabung dalam organsasi, apa saja?
5. Bagaimana cara mengatasi kasus penggunaan Narkoba di Jambi?
6. Bagaimana pendapat anda tentang AIDS di Jambi?
• Pengetahuan Umum
1. Bagaimana menurut anda tentang demokrasi di Indonesia?
2. Apa yang bisa anda katakan kepada orang barat jika anda ditanya dengan terorisme di Indonesia
3. Menurut Pendapat anda apa yang bisa pemerintah lakukan untuk mengatasi krisis dan kemiskinan di Indonesia
4. Apa yang anda ketahui tentang reformasi
5. dll
• Pengetahuan Internasional
1. Apa yang anda ketahui tentang: mis. Australia
2. Apa Ibukota Australia
3. Siapa Perdonan Mentri Australia saat ini
4. Apa batas-batas Australia
5. Apa suku asli, binatang asli, mata uang dan bahasa di Australia
6. Jika anda di terima apakah anda akan mampu menyesuaiakan dengan budaya di sana, makanan dan suhu udara di sana?
3. Tes Kesenian
Untuk tes kesenian tunjukkan sebanyak mungkin kemampuan dan talenta yang anda punyai. Akan lebih memberikan nilai plus jika Anda mampu menarikan tarian Jambi, tapi sebisa mungkain untuk tidak tarian Sekapur Sirih, karena di Jakarta tarian ini tidak akan terpakai. Carilah tarian Melayu Jambi yang bersifat ngebit dan bersemangat.
Bawalah juga alat musik yang anda bisa mainkan, jika anda pandai berpusi maka bawalah puisi kesayangan anda. Bersiapalah juga apabila anda tiba-tiba disuruh menyanyi, dan berakting.
4. Tes Fisik
Tes fisik biasanya dilaksanskan di akhir. Biasanya di hari ketiga atau ke dua. Siapkan fisik dan kesehatan, sebelum berangkat yakinkan bahwa anda sudah sarapan pagi dan ditambah minum susu atau suplemen agar fisik anda kuat. Jangan lupa untuk membawa minuman minimal 1 botol aqua besar. Yang paling penting membawa suplemen atau minuman ion karena fisik anda akan terkuras habis. Jangan terlalu tertekan dan rileks aja ketika tes fisik, karena jiak anda terlalu terporsir atau tertekan bisa-bisa anda pingsan.
Akhirnya, selamat mencoba untuk mengikuti tes. Jadilah duta Indonesia tahun ini, atau tahun depan atau tahun depannya lagi. Jangan pernah berputus asa jika anda gagal sekali atau dua kali daam mengikuti tes, karena saya ikut tes empat kali dan di kali ke empat baru saya sukses ke Australia. Jangan lupa untuk meminta bantuan pada Allah SWT. Jika sempat konsultasi juga ke alumni-alumni, GOOD LUCK.
SILAHKAN UNTUK BERTANYA, DAN BERKOMENTAR DI BLOG INI.
Comments
Mas syo english departmnt 2007. umur saya belum cukup 20 taon, padahal untuk pria minimalx 22 taon. Gimana tuh mas?
trus kalo wawancara pengetahuan jambi, peng umum , n peng internasional apa harus full of english wa2ncarax?
dan satu lagi mas,, kok tiap taon jambi dpat jatah negara berbeda2, taon kmaren malahan kanada saja, taon ini aussie dan malay,, knpa bg ya?
Sblumnya mkasih ats perhatian mas..
Masing2 propinsi di Indonesia digilir tiap 2 tahun sekali. negaranya Aussie, Kanada, Jepang+Kapal ASEAN dan Malaysia. jadi kalo berganti2 itu wajar, dan harus agar setiap propinsi kebagian semua.
how are you...? gimana S2nya kak semoga lancar-lancar saja. gini kak saya mau tanya saya kan english 2008 kan sekarang masih semester 2 kita kan dah pernah ketemu sebelumnya kak waktu di SAC nama saya wahyu raharjo, saya ke pengen sekali ikut students exchange ke japan kira-kira susah gak kak dan kalau tahun depan kira-kira dari dispora kasih kesempatan ke negara mana ya kak? terima kasih sebelumnya tolong di balas ya kak my email: dwahyuar@yahoo.co.id wassalam
Kalo gak salah program pertukaran yang ke jepang udah dihapus untuk yang mahasiiwa, dan digantikan dengan yang tingkat pelajar SMA. kemungkina besar yang cowok tahun depan ke KAnada.
sy niki ka, 21/Tknik Kimia/Banten
thn ini sy ikut PPAN-JPG
d Banten, sblm qt ikut seleksi d propinsi qt hrs d seleksi dlu tingkat kota & sy sdh lu2s tingkat kota, april bsk baru seleksi tingkat propinsi,sy slalu bingung ka klo d tanya tujuan ikut & kontribusi apa yg akan qt berikan k daerah asal jk ktrima PPAN ini?! hehee... bingung nih ka, bs ksh gmbaran ga ka? mohon bntuan'y y ka...
mksi ka dion...=)))
nikidwiyasa@ymail.com